My Life

Diposting oleh rozsy Kamis, 15 Desember 2011

My life,

mungkin aku tak pantas ucapkan itu,,
why? sebab untukku, aku seperti driver komputer yang terproteksi, yang hanya seorang yang bisa membukanya,

hidupku adalah bagian dari cerita orang lain, dan hidupku menjadi sebuah privasi,, baik dari orang tua, saudara, teman, sahabat, seseorang yang sekarang mungkin ada yang membenciku, dan yang pasti diriku sendiri.,
banyak orang, tak hanya satu atau dua, tapi banyak,,
banyak orang curhat, sekedar membagi rahasianya dengan catatan "jangan bilang siapa-siapa",
suatu bentuk kepercayaan, dari banyak orang yang ku simpan sangat lama hingga sekarang,,
kadang aku bertanya, "untuk apa?" untuk apa aku lakukan semua itu?
satu jawaban, dalam hidup harus berbagi, walau dalam sebuah "privasi".

satu pertanyaan lagi yang terlintas, "apakah aku harus membaginya ke seseorang?"
ya, pasti jawabannya TIDAK,
itu adalah privasi, sebuah kepercayaan, dan aku menjadi seperti "susu box yang tumpah" :D

ya, aku hars menyimpannya rapat-rapat, tak ada yang perlu tau masalah mereka selain aku dan diri sendiri,

tersirat harapan-harapanku, tak ada yang aku beberkan, tak ada obat hingga kita bisa bicara jujur, ato otak ini seperti memory card yang bisa rusak atau over use atau free used-nya habis,,

-menjaga semua demi satu kepercayaan,,-

0 komentar

Posting Komentar

Rozsyadi C. Sidhix. Diberdayakan oleh Blogger.

Blogger news

Followers